RS Bungsu

Rumah Sakit Bungsu merupakan salah satu rumah sakit swasta yang berlokasi di daerah Bandung, Jawa Barat. Rumah Sakit Bungsu pada mulanyaadalah sebuah klinik bersalin yang kemudian diresmikan menjadi sebuah rumah sakit pada tahun 1987.

Rumah sakit ini merupakan rumah sakit yang dimiliki oleh Yayasan Bala Keselamatan. Rumah Sakit Bungsu mempunyai pasien yang terbagi dalam 2 kategori, pasien umum dan pasien berstatus BPJS. Adapun layanan unggulan dari rumah sakit ini, meliputi Kebidanan dan Kandungan, Anak, Penyakit Dalam, Radiologi, serta Gigi dan Mulut.