RS PKU Muhammadiyah Temanggung

RS PKU Muhammadiyah Temanggung merupakan Rumah Sakit Umum yang berlokasi di Temanggung, Jawa Tengah. Rumah Sakit telah tersertifikasi Syariah oleh MUI dan mendapatkan predikat Paripurna dari KARS. Rumah Sakit memberikan layanan rawat inap dan rawat jalan yang ditunjang dengan berbagai fasilitas dan alat penunjang medis yang lengkap.